
Kebebasan untuk (memilih) Mencintai
Konsep yang cukup terkenal, yang diperkenalkan dan diajarkan kepada manusia adalah ajaran yang menyatakan bahwa manusia adalah makhluk yang bebas (free man; free will). Tapi, pernyataan mengenai kebebasan ini harus dipertanyakan dan bahkan dikritisi lagi. Kebebasan seperti apa ? Dalam … Lanjutkan membaca Kebebasan untuk (memilih) Mencintai