Mimpiku yang Rumit
Mimpiku mungkin serumit ini, Dimana kau dan aku, kita, bukan mendebatkan berapa jumlah total gaji kita akhir bulan. Tapi, lebih pada mendebatkan sub mata ajar ini dan itu, “Apakah reliable atau tidak untuk diberikan kepada siswa?”. Karena kita aman dan percaya bahwa pendapatan kita sesuai dengan apa yang kita kerjakan. Kita juga percaya bahwa apa yang kita berikan kepada Siswa adalah hal yang sangat penting bagi hidupnya dan masa depannya. Dimana kita tidak mendebatkan berapa jumlah uang yang kita dapatkan setelah kita berhasil meraup banyak SKS setiap semesternya, tanpa memikirkan siswa kita dapat apa?. Tapi, lebih pada mendebatkan … Lanjutkan membaca Mimpiku yang Rumit